Kamis, 30 Maret 2023

 RITUAL CHENG BENG BABINSA KORAMIL 02/SELESAI KODIM 0203/LANGKAT BERPARTISIPASI PENGAMANAN DI DESA BINAAN.



Selesai-serda Irka syahputra Babinsa Koramil 02 selesai kodim 0203/Langkat melaksanakan pengamanan ritual Cheng beng (sembayang kubur di dusun namori desa Tanjung merahe kecamatan selesai, Langkat(30-03-2023)


Ritual sembahyang kubur merupakan suatu ziarah kubur tahunan bagi etnis Tionghoa,hari Cheng beng Tionghoa biasanya akan datang ke makam orang tua atau leluhur untuk membersihkan dan sekaligus sembahyang.


Babinsa Koramil 02/selesai kodim 0203/Langkat,Serda Irka syahputra mengatakan adapun keluarga yang berziarah kemakam sambil membawa buah-buahan,kue-kue dan segala macam aneka makanan yang akan tersaji di makam leluhur atau orang tua mereka,di hari puncaknya nanti masyarakat pergi kemakam leluhur tiap tahunnya.


Pada kesempatan yang sama salah satu panitia bapak awiek mengucapkan banyak terimakasih kepada Babinsa dan babinkamtibmas yang turut serta partisipasi dalam melaksanakan pengamanan sehingga acara berjalan aman dan lancar.

0 comments:

Posting Komentar