Jumat, 16 Desember 2022

  BABINSA KORAMIL 09/HINAI KODIM 0203/LANGKAT MELAKSANAKAN GOTONG ROYONG MEMBERSIHKAN PARIT KIRI, KANAN JALAN



Hinai - Serda Reza Yulianto Babinsa Koramil 09/Hinai Kodim 0203/Langkat sedang melaksanakan gotong royong di desa Suka damai Kecamatan Hinai Kabupaten Langkat.Sabtu ( 17/12/2022 )


Tujuan Melaksanakan gotong royong bersama warga dusun 6  Desa Suka damai untuk membersihkan saluran paret disisi kiri kanan jalan di dusun 6 Desa Sukadami bertujuan untuk kelancaran air mengalir sehingga air tidak akan tergenang di paret .


Kegiatan gotong royong ini merupakan salah satu kegiatan yg harus dilaksanakan secara rutin bersama masyarakat desa guna untuk menjalin kekompakan sesama warga binaan dan Babinsa. Kegiatan gotong royong bertujuan agar suatu pekerjaan yang dilaksanakan bersama sama agar pekerjaan dapat menghasilkan hasil yang optimal sehingga lingkungan pemukiman terlihat bersih sehingga kehidupan masyarakat nyaman dan terhindar dari penyakit .

0 comments:

Posting Komentar