Rabu, 12 Februari 2025

Dandim 0203/Langkat Sambut Kunker Pokja Sahli Kasad Bid Ekkudag di Makodim 0203/Langkat
Langkat – Komandan Kodim 0203/Langkat Letkol Letkol Arh FX Ibnu Hardiyanto, S.E. Sambut Kunjungan kerja Tim Pokja Sahli Kasad Bidang Ekkudag dalam rangka pengumpulan Data kajian strategis bidang Ekkudag di Makodim 0203/Langkat Jl. Jend Sudirman No 100 Kelurahan Kartini Kecamatan Binjai Kota. Rabu (12/2/2025)
Sambutan Kapoksahli Pangdam I/BB Kolonel Inf Lambok Sihotang, S.H. menyampaikan kunjungan Tim Pokja ini diharapkan dapat membantu Puldata dari Tim Pokja dengan mengisi kuisioner, yang natinya dapat dijadikan sebagai tolak ukur kemajuan TNI AD kedepannya terkait dampak disiplin prajurit terhadap profesionalisme di satuan, Diharapkan dengan adanya kegiatan ini dapat menjadi manfaat untuk kemajuan TNI AD khususnya Kodam I/BB.Langkat.”Ujarnya .
Turut hadir dalam kegiatan tersebut Brigjend TNI Mangaraja Simanjuntak S.I.P. Sahli Kasad Tingkat II Bid Ekku, Brigjend TNI David Hatigoran Hutagaol, SE.MM.M Kapoksahli Pangdam I/BB (pendamping), Kolonel Inf Prasetyo Paban Sahli Kasad Bidang Indag., Kolonel Inf Lambok Sihotang, S.H. Pamen Ahli Bidang Ilpengtek dan LH (pendamping), Kolonel Inf Mochammad Ridwan, S.I.P. Pamen Alhi Bidang Ekonomi (pendamping)

0 comments:

Posting Komentar